Proyek Ironman versi ke2.0 ini, untuk bagian kepala dibuat
terlebih dahulu dengan bebas, tanpa terisnspirasi dari Ironman tertentu atau
versi Ironman 1.0 yang pertama kali dibuat.Ukuran kepala Ironman V 2.0 sedikit
lebih besar dibandingkan kepala Ironman V 1.0.
Bagian badan terinspirasi dari Ultimate Ironman versi komik,
untuk pewarnaannya akan didominasi warna
hitam dan merah.
Tinggi figure, jika bagian kepala dan badan digabung 11.3 cm
dan lebar 10.5 cm.
Gambar A |
Gambar A. Tahap pembentukan kertas, bafian-bagiannya dibuat
sederhana, jika nanti sudah sampai tahap pengecatan dan kurang puas dengan
hasilnya, maka akan dikembangkan ke Ironman V 2.1.
Gambar B |
Gambar B. Setelah tahap pelapisan dan cat dasar figure
Ironman V 2.0 sudah bisa seimbang berdiri, tanpa harus diberi tambahan pijakan.
Gambar C |
Gambar C, Pengecatan bagian pertama, pada bagian ini kurang
puas pada pewarnaan di bagian hitam, belum bisa rata permukaannya tapi tekstur menjadi
seperti bahan karet.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar